Judul : Chord Gitar Lagu Asahan - Cinta Tasikmalya
link : Chord Gitar Lagu Asahan - Cinta Tasikmalya
Chord Gitar Lagu Asahan - Cinta Tasikmalya
Cinta Tasikmalaya merupakan judul lagu yang dibawakan oleh Asahan. Lagu ini sangat bominng beberapa tahun lalu. Mungkin saat ini masih banyak yang menyukai lagu ini, karena Cinta Tasikmalaya adalah lagu yang sangat mengesan yang menceritakan tentang percintaan seorang lelaki yang merantau ke kota tersebut. Namun percintaan mereka putus ditengah jalan dan meninggalkan sebuah kenangan.Berikut dibawah ini admin mereviewe lirik beserta chord gitar dasar lagu Cinta Tasikmalaya yang dibawakan oleh Asahan. Semoga saja nanti bermamfaat buat teman-teman yang membutuhkan untuk bernyanyi sambil bermain gitar. Karena chord dibawah ini sangat mudah dimainkan cocok sekali buat teman-teman yang masih pemula bermain gitar.
Kunci Gitar Dasar Cinta Tasikmalaya - Asahan
Intro : Am Dm E Am
Am Dm
Tiada apa yang dapat kurasakan
E Am
Selain dari cintaku padamu
Am Dm
Tiada lafaz sendu yang terindah
E Am
Yang dapat kugambarkan padamu
Am Dm
Bersama janji kita dipadukan
E Am
Seindah Rindu yang di rasakan
Am Dm
Iringan bayu senja yang bertiup
E Am
Membisikkan cintaku padamu
Reff :
Dm Am
Mengapakah perpisahan terjadi dalam cintaku
E Am
Ketika ku memerlukan kasihmu
Dm Am
Kota Tasikmalaya mencermin kenangan syahdu
E Am
Berderai air mata hidupku
Interlude : Am Dm E Am (2x)
Dm Am
Mengapakah perpisahan terjadi dalam cintaku
E Am
Ketika ku memerlukan kasihmu
Dm Am
Bagaikan dedaun layu yang gugur kekeringan
E Am
Dahaga mengharapkan rindu
Dm
Senyum tangis sendamu
Am
Sentiasa dihatiku
E Am
Namun kini kau tiada disisi
Am Dm
Oh. . berikan ku sinaran
E
Agar dapat kutempuh
Am
Perjalanan hidupku
Kembali Reff
Demikianlah Lirik Dan Kunci Gitar Chord Gitar Lagu Asahan - Cinta Tasikmalya
Semoga Bisa Betah Dan Bookmark Website ini Untuk Chord Gitar Lagu Asahan - Cinta Tasikmalya kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk Kalian semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Chord Gitar Lagu Asahan - Cinta Tasikmalya dengan alamat link https://lyricguitar.blogspot.com/2018/10/chord-gitar-lagu-asahan-cinta-tasikmalya.html
0 Response to "Chord Gitar Lagu Asahan - Cinta Tasikmalya"
Posting Komentar